
Garuda (Garba Rujukan Digital)
adalah
portal penemuan/search referensi ilmiah dan umum karya bangsa
Indonesia, yang memungkinkan akses e-journal dan e-book domestik, tugas
akhir mahasiswa, laporan penelitian, serta karya umum. Portal ini
dikembangkan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat
Dikti –...